Webinar Pentingnya Media Dalam Membantu Mendidik Keuangan Anak

19 Feb 2022
Pendaftaran sudah ditutup
Gratis
Pendaftaran ditutup.

Deskripsi Kegiatan

Halo warga Planbe.id! Lagi kondisi pandemi gini pasti gabut banget di rumah. Pengen keluar ga bisa karena masih ada persebaran virus. Tapi, kamu pasti pengen banget ada kegiatan biar ga bosen. Paling enak kalo ada kegiatan tapi dapet manfaat juga. Admin ada info nih buat kalian acara asik, penasaran dong pastinya. Info ini cocok buat kamu yang mau menambah ilmu tentang bagaimana cara mendidik keuangan kepada anak.

Artha adventure mengadakan webinar untuk kamu para orang tua atau calon orang tua yang ingin mendidik keuangan kepada anak. Bagi kalian yang belum ada plan untuk menjadi orang tua juga bisa banget untuk menambah ilmu agar kelak di masa depan sudah siap. Untuk mempersiapkan anak-anak menuju kesuksesan finansial, orang tua disarankan untuk memberikan pengalaman tentang literasi keuangan sejak dini. Bagaimana ya kita sebagai orang tua mempersiapkan hal tersebut? Nah, disini Artha akan megajak kamu untuk menjelajahi dan memahami “Pentingnya Media dalam Membantu Mendidik Keuangan Anak”.

Pembicara yang diundang oleh Artha Adventure yaitu:

  • Wulan Siahaan Marbun S.T.M.M., Professional Financial Planner. (Pembicara)
  • Felicia Rahmadhina Mahasiswi President University (Moderator)
  • Syalwa Rastia Mahasiswi President University (MC)

 

Gimana menarik bukan? bisa menambah ilmu kalian sebagai orang tua. Karena memberikan edukasi keuangan kepada anak sangat lah penting untung masa depan anak itu sendiri. Jadi, mendapatkan ilmu melalui webinar ini akan menjadi investasi untuk anak anda. Yuk, buruan daftar! Jangan sampai ketinggalan.

Catatan: Seluruh informasi kegiatan yang ada di website dan media sosial planbe.id sudah mendapatkan izin posting dari penyelenggara kegiatan.

Keyword Pencarian Terbanyak di Planbe.id!