Webinar Diabetes: Enough with the Sugar Coating NMGBC 2022 Universitas Indonesia

25 Feb 2022
Pendaftaran sudah ditutup
Gratis
Pendaftaran ditutup.

Deskripsi Kegiatan

Halo warga Planbe.id! Lagi kondisi pandemi gini pasti gabut banget di rumah. Pengen keluar ga bisa karena masih ada persebaran virus. Tapi, kamu pasti pengen banget ada kegiatan biar ga bosen. Paling enak kalo ada kegiatan tapi dapet manfaat juga. Admin ada info nih buat kalian acara asik, penasaran dong pastinya. Info ini untuk kalian yang tertarik pada biologi dan pembahasan tentang diabetes. Apa aja yang akan dibahas di webinar dan talkshow ini.

AMSA-Universitas Indonesia mempersembahkan National Medical and General Biology Competition (NMGBC) 2022. NMGBC memiliki rangkaian acara yang banyak. NMGBC 2022 terdiri dari lomba, Talkshow dengan alumni dan mahasiswa FKUI, serta Webinar yang membawa tema “Diabetes: Enough with the Sugar-Coating!“. Lomba yang diadakan oleh NMGBC 2022 yaitu kompetisi biologi, poster, dan kontes pidato kesehatan.

Talkshow Dare to Dream mendatangkan:

  • dr. Hashfi Muhammad Azhar
  • Ayers Gilberth Ivano Kalaij (Mapres Utama UI 2021)

 

Webinar Diabetes: Enough with the Sugar-Coating! mendatangkan:

  • dr. Wismandari Wisnu, SpPD-KEMD

 

Gimana? menarik bukan rangkaian acara NMGBC 2022 yang diadakan oleh AMSA-Universitas Indonesia ini. Yuk, daftarkan diri kalian!

Catatan: Seluruh informasi kegiatan yang ada di website dan media sosial planbe.id sudah mendapatkan izin posting dari penyelenggara kegiatan.

Keyword Pencarian Terbanyak di Planbe.id!