Deskripsi Kegiatan
Halo Mahasiswa di semua penjuru dunia! Hari yang ditunggu-tunggu telah tiba!! Pelatihan Penulisan akan melaksanakan Lomba Esai yang bertema Optimalizing The Role of Business Components in The Era of Society 5.0. Lomba ini terbuka untuk seluruh mahasiswa dari berbagai kampus di Indonesia. So, tunggu apa lagi yuk cek syarat dan ketentuan pendaftarannya sekarang juga!
Subtema Pelatihan Kepenulisan:
- Marketing Technology
- Auditor Technology
- Financial Technology
- Business Analytics Technology
- Information System Technology
Persyaratan Umum Pelatihan Kepenulisan:
- Mahasiswa/i aktif S1 / D3 / D4 / D1 dari seluruh perguruan tinggi di Indonesia.
- Tim beranggotakan 2-3 orang yang dapat berasal dari satu atau lebih fakultas/ program studi yang berbeda namun mash dalam perguruan tinggi yang sama.
- Setiap tim hanya diperbolehkan mengirim satu karya saja.
- Karya tulis harus berupa gagasan atau hasil penelitian, bersifat orisinal, belum pernah dikompetisikan dan belum pernah dipublikasikan dalam bentuk apapun
Biaya Pendaftaran Lomba:
Gelombang 1 : Rp 35.000
Gelombana 2 : RD 40.000
Gelombang 3 : Rp 45.000
Biaya Pendaftaran dapat ditransfer melalui Bank BCA 7115305522 atau DANA / Gopay / Shopeepay 08561102355 atas nama Ezra Maryam. Konfirmasi pembayaran dapat dilakukan melalui narahubung yang tertera.
Bagi Warga Planbe.id yang memenuhi kualifikasi yang dibutuh yuk segera daftarkan diri kamu. Cara daftarnya gampang banget kok. Kamu cukup klik tombol DAFTAR SEKARANG yang ada pada pojok kanan atas ya. Sampai ketemu di pelatihan dan kompetisi nanti teman-teman!
Catatan: Seluruh informasi kegiatan yang ada di website dan media sosial planbe.id sudah mendapatkan izin posting dari penyelenggara kegiatan.