Buruan Ikutan Lomba Catur Online Bio Edu E-Sport Competition 2022

Pendaftaran sudah ditutup
Pendaftaran ditutup.

Deskripsi Kegiatan

Siapa nih dari Warga Planbe.id yang suka main catur dengan teman-temannya? Pas banget nih karena Himpunan Mahasiswa Biologi Universitas Islam Negeri Jakarta akan melaksanakan Lomba Catur Online Bio Edu E-Sport Competition 2022. Lomba ini terbuka untuk seluruh mahasiswa aktif di UIN Jakarta atau mahasiswa dari berbagai kampus di Indonesia. Kompetisi catur ini akan dilaksanakan secara online menggunakan Lichess. Yuk simak syarat dan ketentuan lombanya di bawah ini!

Ngomong-ngomong, agar nggak ketinggalan info, kamu harus selalu check website ini secara berkala ya! Agar nggak kelupaan, ikuti Planbe.id di sosial media ya! Biar komunikasi kita juga lancar 😘

Syarat dan Ketentuan Kompetisi:

  • Perserta lomba mahasiswa aktif Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta dan Mahasiswa aktif di luar UIN Jakarta.
  • Seluruh peserta wajib mengisi link pendaftaran yang sudah disediakan panitia
  • Menyertakan foto Kartu Tanda Mahasiswa
  • Peserta lomba wajib memiliki akun Lichess.
  • Sistem pertandingan sistem swiss 7 babak.
  • Membayarkan uang pendaftaran sebesar Rp 20.000/peserta. Uang pendaftaran dapat dibayarkan melalui:
    BRI : 151101014236504 a.n. Alief Mutiara
    Mandiri : 1760002608444 a.n. Siti Fadhlatul
    Dana : 085161729605 a.n. Siti Fadhlatul
  • Konfirmasi biaya pendaftaran melalui Siti Fadhlatul ( 085161729605).

Gimana nih Warga Planbe.id? Apakah kamu tertarik untuk mengikuti Lomba Catur Online Bio Edu E-Sport Competition 2022 ini? Langsung aja daftar dengan cara klik Sayang sekali, kegiatan ini sudah ditutup pendaftarannya. Kamu bisa cari kegiatan lain yang serupa dengan penyelenggara dan tempat berbeda dengan klik tombol Kegiatan Lainnya. ya!

Keyword Pencarian Terbanyak di Planbe.id!