Deskripsi Kegiatan
Unit Kegiatan Mahasiswa Kewirausahaan Politeknik Negeri Banyuwangi akan melaksanakan berbagai jenis perlombaan nih. Lomba ini dilaksanakan sekaligus memperingati Hari Ulang Tahun organisasi. Salah satu perlombaan yang akan diadakan adalah Lomba Bisnis Plan Kewirausahaan dan bisa diikuti oleh mahasiswa di berbagai kampus di Indonesia. So, cek syarat dan ketentuan lombanya dan daftarkan diri kamu sekarang juga!
Tema yang diangkat dalam Lomba Bisnis Plan Kewirausahaan ini adalah Ciptakan Wirausahawan Muda yang Inovatif, Kreatif, dan Produktif untuk membangun Perekonomian Bangsa Lebih Maju.
Syarat dan Ketentuan Lomba:
- Lomba ini diperuntukkan untuk Umum (semua kalangan).
- Follow akun Instagram @kwupoliwangi dan subscribe youtube KWU Poliwangi.
- Peserta dibuktikan dengan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) bagi Mahasiswa, Kartu
- Pelajar bagi Pelajar SMP/SMA/SMK, dan Kartu Tanda Penduduk (KTP) bagi Umum.
- Lomba Entrepreneurship Business Plan Competition 2022 secara online.
- Dalam satu tim beranggotakan maksimal 3 orang termasuk Ketua Tim.
- Peserta mengirimkan 1 Proposal Business Plan dan Poster Produk Business Plan, yang merupakan karya orisinil, belum pernah diikutsertakan dalam lomba atau diterbitkan media manapun.
- Anggota tim dapat berasal dari jurusan atau fakultas yang berbeda namun tetap dalam 1 Universitas yang sama.
- Proposal dan Poster Produk Business Plan dikirimkan sesuai dengan tema dan format yang telah ditentukan, dikirim melalui tautan
. - Peserta wajib mematuhi seluruh peraturan yang telah ditetapkan oleh panitia penyelenggara, apabila terbukti melanggar maka akan dikenakan sanksi berupa diskualifikasi oleh panitia.
- Biaya pendaftaran Biaya Pendaftaran, Gelombang 1 : Rp 50.000 per tim (3 termasuk Ketua Tim) dan Gelombang 2 : Rp 55.000 per tim (3 termasuk Ketua Tim). Biaya pendaftaran dapat dibayarkan melalui:
Bni 1121461446 atas nama Choirum Nuril Muzizah
Bri 613401014387534 atas nama Siti Aisiyah
Dana 085808345412 atas nama Widyatus Sholehah - Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Ketentuan Karya:
- Proposal dan Poster Entrepeneurship Business Plan Product yang di ikutsertakan dalam lomba adalah hasil karya orisinil peserta yang belum pernah dipublikasikan di media manapun dan belum di ikutsertakan dalam perlombaan lain (dinyatakan dalam
lembar pernyataan orisinalitas karya). - Apabila ada pembuktian pelanggaran pada ketentuan nomor satu, maka karya akan di diskualifikasi atau dibatalkan penghargaannya.
- Ketua kelompok wajib membuat lembar penyataan orisinalitas dan ditandatangani di atas materai Rp 10.000 oleh ketua kelompok yang akan disertakan dalam pengiriman berkas karya melalui tautan yang telah diberikan.
- Panitia tidak bertanggung jawab apabila ada klaim dari pihak lain atas ketidakorisinilan karya (plagiarism).
- Proposal dibuat sesuai dengan tema dan peserta dapat memilih salah satu subtema yang telah disediakan.
- Proposal dikirimkan dalam bentuk soft file dengan format pdf.
So, tunggu apa lagi? Daftarkan diri kamu sekarang juga untuk mengikuti Lomba Bisnis Plan Kewirausahaan yang dilaksanakan oleh Unit Kegiatan Mahasiswa Politeknik Negeri Banyuwangi. Cara daftarnya gampang banget kok. Kamu bisa klik tombol DAFTAR SEKARANG yang ada pada bagian atas yaa!
Catatan: Seluruh informasi kegiatan yang ada di website dan media sosial planbe.id sudah mendapatkan izin posting dari penyelenggara kegiatan.